Follow Me on facebook


tool photoshop dan fungsinya


Idhil - sebagai pengguna PS kamu setidaknya harus mengetahui tool apa saja yang ada di photoshop beserta fungsinya, walaupun tidak bisa menghapal semuanya cukup di pahami saja, karena ini akan sangat penting bagi kamu untuk belajar photoshop.

tool tool photoshop yang harus diketahui

Move tool 
- Shortcut [V]
= digunakan untuk mendrag suatu foto juga bisa digunakan untuk mengatur ukuran foto

 Rectangular Marque tool
 - shortcut [M]
 = membuat seleksi dan menyeleksi yang berbentuk kotak pada suatu objek,

Eliptical Marque tool
- shortcut [M]
= tool ini sekelompok dengan Rectangular Marque dan fungsinya juga sama bedanya tool ini menyeleksi dengan bentuk bundar

Lasso tool
- shortcut [L]
= menyeleksi suatu objek dengan sesuai pergerakan mouse
Polygonal Lasso tool
- shortcut [L]
= menyeleksi objek dengan bentuk bebas dan membentuk seleksi melalui klik kiri pada mouse
Magnetic Lasso tool
- shortcut [L]
= menyeleksi objek, tool ini menempel pada tepi objek saat mouse mengelilingi objek
Magic Wand tool
- shortcut [W]
= menyeleksi satu jenis warna (warna solid) di foto. tool ini dapat menyeleksi sesuai pengaturan nilaitolerance atau nilai cakupan warna, makin besar nilai tersebut maka akan luas cakupan warna yangdiseleksi.

Crop tool
- shortcut [C]
= tool ini berguna untuk mengcrop/memotong suatu gambar secara permanen
dan mengubah panjang dan lebar suatu foto
Slice tool
- shortcut [K]
= tool ini biasa di gunakan oleh seorang web designer dengan memotong hasil desain yang dibuat di photoshop
Slice select tool
- Shortcut [K]
= untuk memilih potongan pada desain yang telah di potong sebelumnya menggunaka Slice tool
   Spot Healing Brush
- shortcut [J]
= tool ini berfungsi menghilangkan noda pada gambar misalnya jerawat
   Red eye tool
- shortcut [J]
= menghilangkan efek mata merah yang timbul akibat pemantulan cahaya pada mata
   Brush tool
- shortcut [B]
= mewarnai gambar sama halnya dengan kuas lukis berdasarkan warna depan/foreGround yang telah di pilih
Pencil tool
- shortcut [B]
= tool ini sekelompok dengan Brush tool dan cara kerjanya hampir sama
Cloning tool
- shortcut [S]
= tool ini mampu mengcloning/meniru suatu Objek dengan menekan tombol alt lalu menempatkannya pada area yang akan di cloning 
Pattern Stamp tool
- shortcut [S]
= melukis dengan menggunakan pola tertentu sesuai yang telah diterapkan pada Option Bar
History Brush tool
shortcut [Y]
= melukis image menggunakan snapshot/state history dari gambar
 Art History Brush tool
Shortcut [Y]
= melukis gambar menggunakan snapshot/state history dari gambar, dengan model artistik tertentu
  Eraser tool
- shortcut [E]
= menghapus suatu objek pada layer raster
BackGround Eraser tool
- shortcut [E]
= menghapus gambar sehingga menghasilkan layar transparant pada bagian yang di hapus
Magic Eraser tool
- shortcut [E]
= menghapus bagian tertentu atau warna yang serupa pada gambar
Gradient tool
- shortcut [G]
= mewarnai area yang telah dipilih dengan perpaduan warna/lebih 
Paint Bucket tool 
- shortcut [G]


Blur Tool 
 - shortcut [B]
= menghaluskan area tertentu pada sebuah foto atau gambar. blur juga dapat menyamarkan pixels gambar.

Sharpen Tool 
- shortcut [B]
=  untuk menajamkan area tertentu dari sebuah foto atau gambar.

Smudge Tool 
shortcut [B]
= berguna untuk menggosok area tertentu pada sebuah foto atau gambar
Dodge Tool 
- Shortcut [O]
= berguna untuk  menerangkan warna di area tertentu pada gambar atau foto

Burn Tool 
 - Shortcut [O]
= berguna untuk menggelapkan warna di area tertentu pada gambar atau foto agar nampak gelap
Sponge Tool 
- Shortcut [O]
= berfungsi mengubah saturation di area tertentu pada area gambar atau foto.
Pen Tool 
 - Shortcut [P]
= berguna untuk menggambar path, juga bisa di gunakan untuk menyeleksi photo


Horizontal Type Tool 
- Shortcut [T]
= berfungsi untuk menulis suatu teks

Path Selection Tool 
 - Shortcut [A
= untuk menyeleksi path yang telah dibuat  menggunakan pen tool. sebenarnya masih ada lagi, tool di atas ini adalah tool dasar yang harus di ketahui, semoga artikel kali ini bermanfaat, 

- Reviewer: Idhil Akbar
- ItemReviewed: tool photoshop dan fungsinya

1 comment:

  1. Infonya membantu sekali untuk memperdalam ilmu photoshop.

    bagi agan yang berminat belajar desain grafis bisa dilihat di situs berikut ini http://www.computer-course-center.com/desain-grafis.html

    ReplyDelete